Sunday, January 12, 2014

Inilah Hal tak terduga yang dapat mengancam kesehatan mental

11:08 AM

Siang sobat ngampus_ID, pada kesempatan ini sakan berbagi mengenai Inilah Hal tak terduga yang dapat mengancam kesehatan mental. Selain kesehatan fisik, kesehatan mental adalah hal yang penting untuk kesehatan tubuh manusia secara keseluruhan.

Stres adalah salah satu bentuk gangguan yang sering mengancam kesehatan mental manusia. Apabila dibiarkan, stres mampu merubah suasana hati Sobat dan membuat Anda depresi.

Banyak hal dapat menyebabkan Sobat merasa stres. Mulai dari pekerjaan yang menumpuk, keadaan ekonomi, bahkan hingga pengaruh lingkungan. Berikut adalah hal tak terduga yang dapat mengancam kesehatan mental seperti dilansir dari healthmeup.com.

1. Keluarga
Keluarga dapat menyebabkan Sobat merasa stres tanpa  Sobat sadari. Beberapa bentuk masalah keluarga ringan seperti argumen ringan tentang pilihan channel televisi hingga siapa yang bertanggung jawab menjaga kebersihan rumah dapat menyebabkan  Sobat stres.

2. Hewan peliharaan
Hewan peliharaan memang dapat menyebabkan Sobat gembira akibat tingkah lucu mereka. Namun hal-hal lain seperti perilaku hewan peliharaan yang tidak terduga sehingga membuat mereka bersuara tiada henti mampu membuat  Sobat stres.

3. Makanan
Makanan secara tak terduga dapat membuat Sobat stres. Terutama bagi Sobat yang sedang mengikuti program pola makan tertentu.

4. Ruangan yang berantakan
Beberapa penelitian menyebutkan bahwa ruangan yang berantakan akan membuat Sobat stres. Oleh karena itu luangkan waktu Sobat sedikit untuk merapikan ruangan atau kamar Sobat


5. Gosip
Gosip atau pendapat orang lain tentang Sobat secara tidak langsung dapat membuat Sobat stres. Terutama apabila Sobat termasuk orang yang sensitif.


6. Kerja lembur

Melewatkan banyak waktu di kantor maupun di kampus karena pekerjaan mampu membuat Sobat stres. Akibat hal ini Sobat jadi tidak mempunyai waktu untuk bersantai yang dapat membuat pikiran Sobat kembali segar.

7. Warna dinding

Warna dinding yang salah juga dapat membuat Sobat stres. Warna kusam seperti abu-abu atau biru tua mampu membuat Sobat merasa lesu.

8. Pemeriksaan kesehatan

Secara ajaib, pemeriksaan kesehatan yang Sobat lakukan secara rutin mampu membuat Sobat merasa stres. Sebab Sobat merasa takut akan penyakit tersembunyi yang dapat terdeteksi. Selain itu sikap dokter yang tidak ramah, juga akan menambah tingkat stres Sobat.

Stres dapat terjadi ketika Sobat tidak dapat membendung perasaan negatif yang muncul dalam diri Sobat. Oleh karena itu agar Sobat terhindar dari stres, cobalah untuk memenuhi diri Sobat dengan pikiran positif.

Mungkin itu saja tentang Inilah Hal tak terduga yang dapat mengancam kesehatan mental semog bermanfaat

reference : merdeka.com

Written by

We are Creative Blogger Theme Wavers which provides user friendly, effective and easy to use themes. Each support has free and providing HD support screen casting.

31 komentar:

  1. hewan peliharaan saya biasanya kucing sama ikan hias saja biar gak stresss hehehe nice post :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. Kalau saya yang paling Felix dengan stres
      Saat situasi lagi pailit mencari duit dan musim
      Susah seperti ini Sob... :(

      Delete
    2. hehe iya mbak, kalo saa sih hanya kucing aja

      Delete
    3. owh itu ya pak, cari duitnya dmna ya pak?? hehe

      Delete
  2. Replies
    1. ada bang ronny disini hehe ada dimana-mana ya bang sekarang xixi selalu ada bang ronny

      Delete
    2. ia mbak bang ronny ada dimana-mana

      Delete
  3. Betul juga ya, ternyata warna dinding bisa mempengaruhi kondisi mental kita

    ReplyDelete
  4. Waduuuhh kalau menurutku warna dinding itu tidak mempengaruhii/ menyebabkan setress..
    Ini menurutku pribadi lhoo
    Manteb dech artikelnya dan trims..
    Setrlah baca ini mungkin kita bisa menghindari hal" yang menyebabkan setres

    ReplyDelete
    Replies
    1. ia juga sih mbak itu juga tergantung pribadi masing-masing,
      semoga bermanfaat

      Delete
  5. Kantong kering .... itu yang bagi saya bikin stersss ... pas habis pulsa nggak bisa beliii ... ah mkin stresss hehehe

    ReplyDelete
  6. Yang pasti keluarga dan pekerjaan...yang penyebab utama

    ReplyDelete
  7. Saya kalau lagi stress .. jlan2 gtu biar gk stress lg

    ReplyDelete
    Replies
    1. kalau saa sih stress gk stress suka jalan jalan, hehe

      Delete
  8. bener juga yah... keluarga, pekerjaan dan ekonomi,,,bener banget,,,, kadang saya pengen bunuh diri kalau udah ketemu dengan masalah gituan,,, streslah,,,
    tapi saya mau ngasih tips nih supaya enggak stress heheh
    1. Olahraga
    2. Main Musik
    3. Curhat ,, di blog, sma temen, pokonya curhat,,, sharinglah intinyamah,,, hehe nice post mas bro :D thanks for share

    ReplyDelete
  9. Artikel yang bermanfaat di 8 point di atas bisa menjelaskan
    tentang datangnya perasaan Stres pada seseorang. Luar bisa

    ReplyDelete
  10. Kalau warna dinding biru muda bisa membuat lesu gak? Soalnya kamarku warna itu hehe :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. itu biasanya kalo dikamar tergantung kesukaan mbak, sebelum di cat kan dipikir dulu, warna apa yang cocok buat mbaknya, kalo menurut saya sih warna biru muda itu warna ang fresh dan bikin kita semangat

      Delete
  11. kalau tidak di telpon pacar selama seminggu bisa stress gak mas ? hehehehe
    apalagi duit kiriman mepet ya mas, mau nyeduh juga stok mie tidak ada..hahahaha

    ReplyDelete
    Replies
    1. hahaha, stress pak, kaya saya ini ditinggal 3 hari aja sudah stress apalagi 1 minggu,
      tambah duit lagi mepet, hmm pait rasanya, haha

      Delete
  12. kalo masalah seperti ini tergantung oereang nya juga sih, setiap orang punya penilaian yang berbeda dalam menjalani hidup sehar-harinya :)

    ReplyDelete
  13. ia pak betul banget seperti teman saya, terbebani akan pemeriksaan yang mempengaruhi mental

    ReplyDelete
  14. Waduhh Ternyata Kerja Lembur Juga Mempengaruhi yah hmmm .. Bener Bner Gk Nyangka gan :D

    ReplyDelete

BACA SEBELUM KOMENTAR :
- Berkomentarlah seadanya dan saya akan terima komentar apapun, yang penting tidak berkata kotor dan sejenisnya
- Direkomendasikan Berkomentar memakai Open ID supaya Mudah Blogwalking.
- Sobat juga bisa menjawab pertanyaan dari orang lain yang belum admin jawab.
- Jika Ada Pertanyaan Yang Belum Admin Jawab,Admin Mohon Maaf Karena Keterbatasan Pengetahuan.
- Jangan sekali-kali menggunakan link aktif/hidup karena otomatis dianggap spam/terhapus

 

© 2013 Ngampus_ID. All rights resevered. Designed by Templateism

Back To Top