Sunday, March 23, 2014

Pengertian dan Sejarah HTML

2:08 PM

Siang Sobat Ngampus_ID, pada kesempatan ini saya akan berbagi tentang Pengertian dan Sejarah HTML. Baik Sobat Ngampus_ID langsung selengkapnya dibawah ini.


HTML atau Hypertext Markup Language merupakan sebuah dasar ataupun pondasi bahasa pemograman sebuah web page, HTML muncul sebagai standar baru dari kemajuan dan berkembangnnya internet, pada pertama kali muncul internet masih dalam keadaan berbasis text dimana tampilan sebuah halaman web hanya berisikan sebuah text yang monotone tanpa sebuah format dokumen secara visual, bayangkan saja sebuah dokument text yang dikemas dalam bungkus format seperti tipe file .txt atau sering disebut notepad, tanpa paragraph, satu warna, satu ukuran huruf tanpa gambar serta tidak adanya visual format dokumen seperti halnya Ms. Word, hal ini akan sangat membosankan dalam membaca. dan selain itu pertamakali muncul internet user mengakses masih menggunakan sebuah terminal, hal itu jelas sangatlah tidak friendly. Pemograman HTML muncul seiring perkembangan teknologi dan informasi.


  • Pada tahun 1980 IBM mulai untuk mengembangkan sebuah bahasa pemograman dimana text dan format sebuah dokumen dijadikan satu dalam bahasa pemrograman yang sering kita sebut sebagai HTML (Hyper Text Markup Language) akan tetapi pada saat itu pihak IBM memberikan sebuah nama GML (Generalized Markup Language). 
  • Pada tahun 1986 ISO mengeluarkan sebuah standarisasi tentang bahasa pemograman tersebut dan menyatakan sebuah nama baru dari GML tersebut dengan sebutan SGML (Standard Generalized Markup Language)
  • Nah mulai pada tahun kelahiran saya yaitu tahun 1989, Sebuah nama HTML muncul dari pemikiran Caillau Tim yang bekerja sama dengan Banners Lee Robert yang ketika itu masih bekerja di CERN memulai mengembangkan bahasa pemrograman ini, dan dipopulerkan pertama kali dengan browser Mosaic. Nah mulailah dari tahun 1990 HTML sangat berkembang dengan cepat hingga mencapai versi HTML versi 5.0 yang digarap pada 4 Maret 2010 kemarin oleh W3C
  • HTML versi 1.0 ini adalah versi pertama sejak lahirnya nama html tersebut, memiliki sebuah kemampuan untuk heading, paragraph, hypertext, bold dan italic text, wrapping serta memiliki dukungan dalam peletakan sebuah gambar
  • HTML versi 2.0 pada 14 Januari 1996, pada versi ini ada beberapa tambahan kemampuan diantaranya penambahan form comment, hal ini menyebabkan adanya sebuah interaktif dan mulai dari versi ini yang menjadikan sebuah pioneer dalam perkembangan homepage interaktif.
  • Tak lama kemudian HTML versi 3.0 dirilis pada 18 Desember 1997 yang sering disebut sebut sebagai HTML+ yang mempunyai kemampuan dalam beberapa fasilitas diantaranya adalah penambahan fitur table dalam paragraph, akan tetapi versi ini tidak bertahan lama.
  • Dan pada bulan Mei 1996 dikeluarkan versi baru sebagai pengganti dan penyampurnaan versi 3.0 ini yaitu HTML versi 3.2, keluarnya versi ini dikarenakan adanya beberapa kasus yang timbul pada pengembang browser yang telah melakukan pendekatan dengan cara lain yang justru hal tersebut menjadi popular, maka di bakukan versi 3.2 untuk mengakomodasi praktek yang banyak digunakan oleh pengembang browser dan diterima secara umum, dapat dikatakan bahwa versi 3.2 ini merupakan versi 3.0 yang dikembangkan oleh beberapa pengembang browser seperti Netscape dan Microsoft.
  • Nah yang terakhir perombakan terjadi pada tahun 1999 tepatnya tanggal 24 Desember yaitu HTML versi 4.0, seperti yang kita kenal HTML pada saat ini penambahan link, meta, imagemaps , image dan lain lain sebagai penyempurnaan versi 3.2
  • Pada tanggal 4 Maret 2010, terdapat sebuah informasi bahwasanya HTML versi 5.0 masih dikembangkan oleh W3C (World Wide Web Consortium) dan IETF (Internet Engineering Task Force) yaitu sebuah organisasi yang menangani HTML sejak versi 2.0
Pengertian HTML
HTML atau Hypertext Markup Language merupakan sebuah bahasa pemrograman yang berisikan perintah kepada browser yang telah terinstal pada computer client, HTML adalah kependekan dari Hyper Text Markup Language, dokumen dalam HTML merupakan file text murni yang dibuat dengan sembarang, “sembarang” dalam hal ini pengerjaannya bisa menggunakan editor apa saja seperti notepad, editplus ataupun editor lainnya. File file HTML adalah berisikan beberapa instruksi atau perintah yang kemudian di terjemahkan oleh browser yang ada dikomputer client (user) sehingga isi informasinya dapat ditampilkan secara visual dikomputer pengguna. HTML dikenal sebagai standar bahasa yang digunakan untuk menampilkan dokumen web.

Itu saja mengenai Pengertian dan Sejarah HTML, semoga bermanfaat

source : nanix-ilkom.blogspot.com

Written by

We are Creative Blogger Theme Wavers which provides user friendly, effective and easy to use themes. Each support has free and providing HD support screen casting.

16 komentar:

  1. Wah, dapat pengetahuan baru.. Thanks

    ReplyDelete
  2. saya cuman tau pakenya aja sih, gk pernah mikirin sejarahnya hehe

    ReplyDelete
  3. sumbernya darimana mas kok lupa dicantumkan, makasih postingannya udah memberi bantuan ilmu.

    ReplyDelete
    Replies
    1. iya mas, makasih sudah mengingatkan,,, tadi keburu soalnya

      Delete
  4. lengkap sekali penjelasannya sob, sekaranh sudah lebih memahami asal usul html
    thanks sob :)

    ReplyDelete
  5. makasih untuk penjelasannya mas...
    sangat bermanfaat sekali
    jadi makin tau saya...

    ReplyDelete
  6. wihh keren sob... nambah ilmu lg nih :D

    ReplyDelete
    Replies
    1. iya sob semoga bisa diterapkan keteman2,,,, hehe

      Delete
  7. mampir lagi mas....

    salam blogwalking

    ReplyDelete
  8. Dapet Pengetahuan Baru nih .. :D kerenn dan infonyaa saya Izin Nyimakk yah gannn ehehe dan makasii udah share

    ReplyDelete
  9. sejarah yg cukup menarik buat saya.

    ReplyDelete

BACA SEBELUM KOMENTAR :
- Berkomentarlah seadanya dan saya akan terima komentar apapun, yang penting tidak berkata kotor dan sejenisnya
- Direkomendasikan Berkomentar memakai Open ID supaya Mudah Blogwalking.
- Sobat juga bisa menjawab pertanyaan dari orang lain yang belum admin jawab.
- Jika Ada Pertanyaan Yang Belum Admin Jawab,Admin Mohon Maaf Karena Keterbatasan Pengetahuan.
- Jangan sekali-kali menggunakan link aktif/hidup karena otomatis dianggap spam/terhapus

 

© 2013 Ngampus_ID. All rights resevered. Designed by Templateism

Back To Top